Konsep hingga gameplaynya itu sangat sederhana, namun jawabannya benar-benar beragam. Semakin tingginya level kalian, maka akan semakin sulit juga kalian untuk berpikir dalam menemukan jawabannya. Sebab itulah, demi memudahkan kalian, di atas ini merupakan solusi game Braindom yang tepat untuk kalian. Artikel ini di peruntukan terutama untuk mereka yang merasa sangat kesulitan dalam memecahkan Braindom pada level-level tertentu.
Game ini adalah permainan otak yang menantang dengan pertanyaan-pertanyaan rumit. Tantang diri Anda dengan berbagai kuis dan kuis. Braindom adalah kemampuan pemain untuk berpikir rasional; Respon IQ; ketepatan, kreativitas; Ini menguji memori dan memungkinkan pemain menjawab setiap pertanyaan dengan cepat.
Kunci Jawaban Braindom ini membantu Anda menemukan jawaban dengan cepat tanpa membuang waktu di sini. Kelelahan hilang dan produktivitas meningkat tanpa membuang waktu.
Kunci jawaban ini harus menjadi pilihan terakhir Anda jika Anda mengalami kebuntuan. Lihatlah kunci jawabannya di bagian bawah.
Level 46
Siapa ayahnya?
Klik beberapa kali pada jas ketiga pria itu untuk membukanya, dan kamu akan menemukan kaos couple yang dipakai oleh ayah dan anaknya tersebut. Jawabannya adalah pria paling kiri.
Level 47
Siapa yang berbohong?
Geser sweater yang dipakai oleh pria B untuk melepasnya, kamu akan menemukan tulisan grafiti di kaosnya. Jawabannya adalah B.
Level 48
Siapa yang berbohong?
Klik pada pintu toko, lalu klik CCTV untuk melihat siapa pelakunya. Jawabannya adalah A, pria berdasi biru.
Level 49
Siapa yang berbohong?
Geser sekop ke rerumputan, lalu arahkan bunga berwarna merah kepada pria dan wanita itu. Kulit si pria akan bentol-bentol karena alergi. Jadi yang berbohong adalah B, wanita berbaju putih.
Level 50
Siapa yang berbohong?
Klik kartu nama yang ada di saku celana wanita berkaos merah fanta, kartu itu menunjukkan bahwa ia kelahiran tahun 1989, jadi dialah yang berbohong (B).
Level 51
Siapa yang berbohong?
Klik pada scooter untuk menemukan jejak kaki, lalu klik masing-masing sepatu si pria dan wanita untuk mencocokkannya dengan jejak kaki di scooter. Jawabannya adalah A, si pria.
Level 52
Tidak tahu, sayang
Geser sofa berwarna biru dan anak perempuan yang duduk di atasnya untuk menemukan sebuah kotak. Klik kotak tersebut untuk menemukan sandal.
Level 53
Siapa yang sudah menikah
Berikan minuman kepada kedua wanita itu, wanita yang sudah menikah akan marah, sedangkan yang masih bujang akan tersenyum. Jawabannya adalah A, wanita berkaos biru.
Level 54
Apa jenis kelamin sang bayi?
Klik balon besar berwarna biru, ada kejutan disitu. Jawabannya adalah A (Boy).
Level 55
Siapa yang berbohong?
Klik pada layar laptop untuk menemukan jejak tangan, lalu klik pada tangan siapa yang cocok dengan jejak tersebut. Jawabannya adalah A, si pria.
Level 56
Siapa kekasihnya?
Geser lampu ke sekeliling, sang wanita akan tersenyum ketika lampu menyorot kekasihnya. Jawabannya adalah B, pria yang memakai jas berwarna abu-abu.
Level 57
Temukan kotaknya.
Kotak tersebut berada di pojok kiri bawah ranjang.
Level 58
Berapa orang yang tinggal di sini?
Ada 2 sikat gigi di atas wastafel, dan 1 sikat gigi di atas mesin cuci. Geser tirai ke kiri untuk menemukan sikat gigi keempat yang berada di atas bak mandi. Itu artinya ada 4 orang yang tinggal di sana.
Level 59
Siapa samurai sebenarnya?
Arahkan ke tiga pria itu ke depan untuk mengetahui siapa yang bisa membelah bambu dengan samurainya. Jawabannya adalah pria yang di tengah.
Level 60
Siapa perawatnya?
Klik noda di lengan baju wanita yang memakai dress merah muda, jawabanya adalah wanita tersebut.