Konsep hingga gameplaynya itu sangat sederhana, namun jawabannya benar-benar beragam. Semakin tingginya level kalian, maka akan semakin sulit juga kalian untuk berpikir dalam menemukan jawabannya. Sebab itulah, demi memudahkan kalian, di atas ini merupakan solusi game Braindom yang tepat untuk kalian. Artikel ini di peruntukan terutama untuk mereka yang merasa sangat kesulitan dalam memecahkan Braindom pada level-level tertentu.
Game ini adalah permainan otak yang menantang dengan pertanyaan-pertanyaan rumit. Tantang diri Anda dengan berbagai kuis dan kuis. Braindom adalah kemampuan pemain untuk berpikir rasional; Respon IQ; ketepatan, kreativitas; Ini menguji memori dan memungkinkan pemain menjawab setiap pertanyaan dengan cepat.
Kunci Jawaban Braindom ini membantu Anda menemukan jawaban dengan cepat tanpa membuang waktu di sini. Kelelahan hilang dan produktivitas meningkat tanpa membuang waktu.
Kunci jawaban ini harus menjadi pilihan terakhir Anda jika Anda mengalami kebuntuan. Lihatlah kunci jawabannya di bagian bawah.
Level 16
Siapa yang jadi Penjelajah Waktu?
Klik kantong plastik yang dibawa oleh pria di gambar paling bawah. Jaman dahulu belum ada kantong plastik, jadi dialah sang Penjelajah Waktu.
Level 17
Siapa yang berbohong?
Klik layar monitor untuk mengetahui siapa yang berbohong. Jawabannya adalah pria berkaos ungu (B), karena dia bermain game menggunakan energi dan resource tidak terbatas (simbol infinity).
Level 18
Mana yang Spiderman?
Geser laba-laba yang berada di pojok kanan atas ke masing-masing pria, Pria B akan berubah menjadi Spiderman.
Level 19
Siapa yang serakah?
Geser selembar uang kertas ke pria muda dan kakek, yang serakah akan kelihatan dari matanya. Jawabannya adalah si kakek.
Level 20
Siapa anak mereka?
Perhatikan warna bola mata pasangan suami istri tersebut. Jawabannya adalah anak paling kanan, karena mereka sama-sama mempunyai bola mata berwarna biru.
Level 21
Siapa yang bukan patung?
Geser kamera ke tiap patung untuk memotretnya. Yang bukan patung akan bergerak ketika di potret. Jawabannya adalah yang paling kiri.
Level 22
Siapa yang sakit?
Klik pada tiap masker yang dipakai ketiga pria. Salah satu masker cukup kotor dan banyak kuman. Jawabannya adalah C.
Level 23
Mobil siapa itu?
Klik kunci mobil yang dipegang pria sebelah kiri dan yang berada di saku pria sebelah kanan. Lalu, klik tombol gembok pada masing-masing kunci mobil. Jawabannya adalah pria di sebelah kiri.
Level 24
Yang mana adalah Cinderella?
Geser semua gaun ketiga gadis tersebut ke atas, lalu pasangkan sepatu kaca ke kaki mereka. Jawabannya adalah gadis yang berada di tengah.
Level 25
Siapa yang bisa lari lebih cepat?
Buka pintu kandang singa dengan menggesernya ke kanan, pria berjenggot tebal akan lari dengan cepat.
Level 26
Siapa yang berbohong?
Klik pada bingkai foto. Disitu tertulis tahun 1990, dan si wanita berada dalam foto tersebut. Jadi jawabannya adalah A, pria berkaca mata yang berbohong.
Level 27
Siapa yang berbohong?
Ambil roti croissant dan letakkan diatas nampan, kemudian potong dengan pisau. Itu adalah roti croissant cokelat, jadi pria berbaju merah yang berbohong.
Level 28
Mana toilet yang rusak?
Klik pada kamera CCTV di pojok kanan atas untuk melihat kondisi ketiga toilet. Yang rusak adalah toilet B.
Level 29
Cari pir!
Pir berada di pohon sebelah kanan atas.
Level 30
Siapa perusak suasana?
Klik tombol AC untuk mendinginkan ruangan. Wanita yang tetap berdiri dan marah meski ruangan sudah sejuk, ialah perusak suasana.